Simak Cara Membuat Avocado souffle pancake yang Cepat Di Rumah

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Avocado souffle pancake.

Avocado souffle pancake


Kamu dapat dengan mudah membuat Avocado souffle pancake menggunakan 7 bahan dan 8 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Avocado souffle pancake :

Langkah-langkah untuk membuat Avocado souffle pancake :

  1. Kocok lepas kuning telur dan susu cair.
  2. Di wadah terpisah Campurkan terigu,vanilly bubuk aduk rata lalu masukan ke adonan nomor 1 (kuning telur & susu cair).
  3. Mixer putih telur dan jeruk nipis hingga berbusa lalu masukan gula pasir secara bertahap Mixer hingga soft peak saja.
  4. Ambil 1/4 bagian putih telur kedalam adonan tahap 2 aduk menggunakan whisk setelah rata masukan kembali kedalam sisa kocokan putih telur tambahkan essens Avocado aduk sampai tercampur rata dengan menggunakan spatula.
  5. Tuangkan 1 sendok sayur adonan tunggu sampai mengembang lalu tutup teflon balikan adonan bila bagian bawah sudah kecoklatan (gunakan api kecil banget ya).
  6. Done,ready to breakfast Boleh tambahkan topping sesuai selera ya.
  7. Biarkan lengkap tambahkan segelas susu, teh atau kopi makin enak.
  8. Selamat mencoba.