Yuk Membuat Pancake Pisang Milo yang Khas

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Pancake Pisang Milo.

Pancake Pisang Milo


Kamu dapat dengan mudah membuat Pancake Pisang Milo menggunakan 12 bahan dan 7 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Pancake Pisang Milo :

Langkah-langkah untuk membuat Pancake Pisang Milo :

  1. Campurkan telur, gula, garam menggunakan wisk, hingga gula larut.
  2. Masukkan vanili dan baking soda, aduk kembali dengan wisk.
  3. Masukkan teung terigu, aduk, lalu tambahkan air, aduk kembali hingga tidak ada lagi grenjelnya.
  4. Masukkan milo, aduk hingga merata.
  5. Terakhir masukkan margarin yang sudah dicairkan, aduk hingga semua menyatu sempurna.
  6. Panaskan teflon anti lengket, api kecil saja! Mulai tuang adonan sedikit demi sedikit, beri toping pisang (atau yg lainnya juga bisa misal dengan keju parut atau taburan choco chips).
  7. Balik pancake untuk hasil yang matang. Kalau suka setengah matang langsung angkat tanpa perlu di balik.