Rahasia Membuat Fluffy Omelette yang Murah

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Fluffy Omelette.

Fluffy Omelette


Kamu dapat dengan mudah membuat Fluffy Omelette menggunakan 3 bahan dan 5 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Fluffy Omelette :

Langkah-langkah untuk membuat Fluffy Omelette :

  1. Pisahkan telur putih dan telur kuning.
  2. Mixer telur putih sampai berbusa (ketika dibalik busanya tidak jatuh).
  3. Masukkan telur kuning, dan garam. Aduk dengan cara aduk lipat.
  4. Siapkan wajan, dan masukkan minyak goreng,apinya kecil aja yaa. Masukkan telur, ratakan telur membentuk bulat atau oval..
  5. Jika dikira telurnya sudah mencoklat, lipat telur, lalu angkat. Tambahkan saus pedas lebih nikmat.